Menurut Moor (1985) dalam bukunya “What is Computer Ethics”
Etika komputer diartikan sebagai bidang ilmu yang tidak terkait secara khusus dengan teori ahli filsafat manapun dan kompatibel dengan pendekatan metodologis yang luas pada pemecahan masalah etis.
Isu-isu Pokok Etika Komputer :
1. Kejahatan Komputer
2. Cyber Ethics
3. E-Commerce
4. Pelanggaran Hak Atas Kekayaan Intelektual
5. Tanggung Jawab Profesi
Saturday, March 23, 2013
Etika Komputer
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment